Jumat, 19 Oktober 2012

Huub Stevens belum memilih kiper untuk revierderby


 
Pelatih Schalke Huub Stevens menyatakan bahwa ia belum memutuskan siapa yang akan menjadi kiper di revierderby sabtu nanti.

Schalke akan menghadapi pertandingan berat melawan juara bundesliga musim lalu, Borussia Dortmund, dimana yang memenangkan pertandingan tersebut akan bersaing dengan Bayern Munich untuk juara musim ini, dengan awal yang bagus dimiliki oleh klub asal Bavarian tersebut.

tetapi, selain persaingan sengit di derby tersebut, Stevens belum memutuskan siapa yang akan menjadi kiper. dengan kembalinya Timo Hildebrand dari cedera, dan juga Lars Unnerstall  yang menggantikannya, masih menjadi pertimbangan serius.

" ada argumen untuk memilih salah  satu pemain "  kata Huub Stevens

" siapa yang akan bermain ? fans akan tahu sabtu nanti ketika line up sudah diumumkan " ia menambahkan.

Schalke tidak terkalahkan di pertandingan tandangnya hingga kini, tetapi hanya memenangkan 1 dari 3 pertandingan tandangnya.

Musim lalu Dortmund mengalahkan Schalke dua kali, 2-0 di kandang, dan 2-1 tandang. yang membuat mereka meraih title bundesliga.

Saat ini, Dortmund berada dibawah posisi Schalke di klasemen sementara bundesliga.  Dengan skuad Stevens di posisi ke 3,  berjarak 2 point dengan skuad Jurgen Klopp

0 komentar:

Posting Komentar

 

Schalke 04 Indonesia. Copyright 2012 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Free Blogger Templates Converted into Blogger Template by Bloganol dot com